GELAR KARYA P5 TEMA 4 “BHINNEKA TUNGGAL IKA”
Alokasi
Waktu |
: |
10 jam pelajaran |
Pembicara |
: |
Fasilitator |
Bahan Materi |
: |
Hasil karya
kawan murid dalam kegiatan P5 Tema 4 “Bhinneka Tunggal Ika” |
Peran Guru |
: |
Fasilitator |
Hari / Tanggal |
: |
|
Pelaksanaan |
: |
|
Jam Pelajaran
pertama sampai kesepuluh
1. Fasilitator
mendampingi kawan murid menyanyikan lagu Indonesia Raya. Kemudian meminta salah
satu kawan murid memimpin berdoa. Menanyakan apakah ada yang tidak hadir pagi
ini. Tidak lupa menanyakan kesehatan, perasaan kawan murid dan juga menanyakan
apakah sudah makan pagi? Sebaiknya bila belum makan pagi, beri kesempatan waktu
sejenak mereka untuk makan pagi.
2. Fasilitator
memeriksa jurnal harian kawan murid dan tidak lupa memberikan paraf di
dalamnya. Kemudian menyampaikan penilaian hari kemarin, apabila ada yang masih
di bawah “Berkembang Sesuai Harapan” (3), fasilitator memberikan bimbingan
secara tersendiri supaya pada hari ini kawan murid dapat mencapai penilaian
minimal “Berkembang Sesuai Harapan” (3).
Fasilitator memberikan motivasi kepada kawan murid supaya lebih
meningkatkan kedisiplinan dan tanggung jawab akan tugas dan perannya
masing-masing.
3. Kawan murid menyiapkan tempat untuk pelaksanaan gelar karya. Setting panggung dan tempat untuk orang tua dan tamu undangan.
4. Kawan murid dengan
didampingi fasilitator melaksanaan pembukaan pelaksanaan gelar karya. Kawan
murid menampilkan hasil karya selama kegiatan P5 dipanggung utama. Kawan murid
mendampingi orang tua dan tamu undangan untuk melihat stand-stand kelas dengan
memberikan ucapa selamat datang dan penjelasan singkat mengenai karya-karya
yang ditampilkan dalam stand.
5. Orang tua dan tamu
undangan menikmati penyajian karya yang dihasilkan oleh kawan murid selama
kegiatan projek penguatan profil pelajar pancasila tema bhinneka tunggal ika di
lapangan basket SMA Negeri 1 Kutasari.
6. Selama proses ini
fasilitator melakukan pendampingan dan penilaian terhadap kawan murid
7. Setelah rangkaian
acara gelar karya selesai kawan murid beristirahat kurang lebih satu jam
pelajaran.
8. Kawan murid
membereskan dan membersihkan stand kelas masing-masing serta mengembalikan
panggung, matras, dan meja kursi yang digunakan dalam kegiatan gelar karya di
lapangan basket.
9. Selama kegiatan
ini fasilitator melakukan pendampingan dan penilaian.
PENILAIAN
SELAMA PROSES PENDAMPINGAN
Dimensi |
: Kreatif |
|
|||||||||||||||||
|
Elemen |
: Menghasilkan
gagasan yang
Orisinal |
|||||||||||||||||
|
Sub Elemen |
: Menghasilkan
gagasan yang
Orisinal |
|||||||||||||||||
|
No. |
NIS |
Nama Siswa |
L/P |
Profil Pelajar Pancasila |
Aspek Yang Dinilai |
Penilaian |
Skor |
|||||||||||
|
Belum Berkembang (1) |
Mulai Berkembang (2) |
Berkembang Sesuai Harapan (3) |
Sangat Berkembang (4) |
|||||||||||||||
|
|||||||||||||||||||
|
|||||||||||||||||||
|
Kreatif |
Menghasilkan gagasan yang orisinil
|
Membuat karya secara sederhana |
Membuat karya sesuai dengan minat,
bakat, dan kemampuan dengan menarik dan bagus. |
Membuat karya sesuai dengan minat,
bakat, dan kemampuan dengan menarik dan bagus serta mengandung tema bhinneka
tunggal ika |
Membuat karya sesuai dengan minat,
bakat, dan kemampuan dengan menarik dan bagus serta mengandung tema bhinneka
tunggal ika dari hasil pikir orisinil. |
|||||||||||||
|
Dimensi |
: Bergotong Royong |
|||||||||||||
Elemen |
: Kolaborasi |
|||||||||||||
Sub Elemen |
: Kerjasama |
|||||||||||||
No. |
NIS |
Nama Siswa |
L/P |
Profil Pelajar Pancasila |
Aspek Yang Dinilai |
Penilaian |
Skor |
|||||||
Belum Berkembang (1) |
Mulai Berkembang (2) |
Berkembang Sesuai Harapan (3) |
Sangat Berkembang (4) |
|||||||||||
Bergotong Royong |
Kerjasama |
Belum dapat berkomunikasi dan
bekerjasama dalam kelompok |
Sudah dapat berkomunikasi dan
bekerjasama dalam kelompok |
Mampu memberikan kontribusi kepada kelompok |
Mampu memimpin kelompoknya secara
bijaksana dan bertanggung jawab untuk menyelesaikan tugas |
|||||||||
|
Catatan
Anekdot : |
Komentar
Posting Komentar